Daftar pengunjung terbaru

Monday, January 27, 2020

>> MAKNA MENARIK DIBALIK LUKISAN ABSTRAK MEMUTUS RANTAI KEBODOHAN

Judul: Memutus rantai kebodohan
Pelukis: Heno Airlangga
Ukuran: 100cm x 150cm
Media: Cat Akrilik diatas kanvas
Tahun: 2019


Informasi harga dan pembelian:
Email: henoairlangga@gmail.com
Telp-Whatsapp: 081 329 7 329 11

Pesan dan makna lukisan:
Kebodohan dari generasi ke generasi secara turun temurun, menyebabkan kehidupan berkutat dalam  lingkaran kemiskinan dan penderitaan yang tiada berujung.

Memutus rantai kebodohan seperti membelah bebatuan keras yang telah mengeras oleh evolusi alam, butuh keberanian, kesabaran dan kegigihan.

Dengan mengajarkan ilmu pengetahuan dan karakter kepribadian positif akan menghapus kebodohan, karena seringkali kebodohan disebabkan oleh ketidak tahuan.



0 comments: